Senin, 19 Juni 2017

Tutorial Membuat Bolu Kuku Rainbow Ala Cef Piak_galoo Yang Lembut Untuk Peluang Usaha Dengan Modal Tipis

Tutorial Membuat Bolu Kuku Rainbow Ala Cef Piak_galoo Yang Lembut Untuk Peluang Usaha Dengan Modal Tipis
Selamat datang di kafe piak_galoo.
Mungkin sebagian dari kita berpikir peluang usaha apa yang bisa kita lakukan,sementara modal yang kecil tak cukup untuk membuat usaha yang begitu amat besar.jadi dengan ini admin berbagi cerita mungkin berguna untuk anda.yang perlu kita pahami lingkungan dan faktor cuaca kalau musim kemarau dan panas seperti ini peluang usaha yang bagus adalah minuman atau makanan yang seger-seger mau tahu ne admin sajikan resef nya nah ...tak perlu ragu kalau emang ini cocok untuk peluang usaha anda jangan sia-siakan.seperti pepatah yang mengatakan tak perlu banyak berpikir yang kita butuhkan saat ini adalah aktion
Bahan:
•    2 btr telur
•    200 gr gula pasir
•    250 gr terigu
•    200 ml susu cair (aku pakai susu bubuk seduh dengan 200 ml air)
•    1 sdt sp
•    1 sdt bp
•    pewarna merah, kuning, hijau (aku pakai pasta stroberi, durian, sirsak)
•    sedikit garam

Tutorial Membuat Bolu Kukus Rainbow
1.    Mixer telur, gula pasir, sp, bp, garam sampai mengembang -kurang lebih 10 menit.
2.    Masukan susu mixer lagi sampai mengembang.
3.    Masukan terigu yang sudah di ayak terlebih dahulu mixer dengan kecepatan rendah.
4.    Bagi 3 adonan kasih pewarna kukus masing-masing warna sekitar 7 menitan.
5.    Adonan terakhir masuk kukus kurang lebih 20 menit.

selamat mencoba


EmoticonEmoticon